Sekolah Pascasarjana UGM memberikan beasiswa untuk studi S2 di Sekolah Pascasarjana UGM
Syarat-syarat
- Lulusan S1 Universitas Gadjah Mada dari berbagai disiplin ilmu
- Usia sampai dengan 1 September 2009 maksimal 25 tahun dan tahun kelulusan 2007-2009
- IPK minimal 3,25
- TOEFL dengan skore minimal 500
- TPA OTTO BAPPENAS dengan skor 500
- Agama dan Lintas Budaya
- Ekonomi Islam
- Bioteknologi
- Kajian Budaya dan Media
- Kajian Timur Tengah
- Ketahanan Nasional
- Pengkajian Amerika
- Pengkajian Seni Pertunjukan dan Seni Rupa
- Penyuluhan dan Komunikasi Pembangunan
- Rekayasa Biomedis
- Kajian Pariwisata.
Beasiswa ini dialokasikan untuk calon yang berminat pada program studi:
Formulir/Informasi: dapat diperoleh di sub Bagian Akademik Sekolah Pascasarjana UGM
Biaya Pendaftaran: Sebesar Rp 250.000,– dibayar melalui rekening Rektor UGM no. 00.392.338.94 pada BNI cabang UGM
Waktu Pendaftaran : Tanggal 1 Mei 2009 sampai dengan 25 Juni 2009 (Senin-Kamis pukul 07.30 – 15.30 WIB, Jum’at pukul 07.30 – 14.30 WIB)
Tempat Pendaftaran: Lantai 1 Gedung Sekolah Pascasarjana UGM, Jl. Teknika Utara, Pogung, Yogyakarta 55281
Bagi calon yang akan mengikuti Tes TPA OTTO BAPPENAS, diselenggarakan tanggal 20 Juni 2009 dan pendaftaran ditutup tanggal 10 Juni 2009 di Sekolah Pascasarjana UGM dengan biaya Rp 300.000,– untuk sekali mengikuti tes.
Tes seleksi dalam bahasa Inggris diselenggarakan pada tanggal 30 Juni 2009 (Jadwal dapat dilihat di website http://pasca.ugm.ac.id/